Solusi Team Desain Untuk Bisnis Anda
Mirari memberikan layanan desain grafis berbasis langganan yang menawarkan desain tanpa batas dengan kualitas profesional, proses cepat, dan tanpa ribet untuk mendukung kebutuhan bisnis Anda.







Desain Logo
Desain Ilustrasi
Desain Poster
Desain Digital Ads & Sosial Media
Desain Merchandise
Desain Kemasan
Desain Branding
Kenapa Pilih mirari?
Kami menawarkan alternatif yang lebih fleksibel dan hemat biaya dibandingkan menyewa desainer full-time atau agensi desain.
Hemat Biaya
Tanpa Gaji Tetap & Benefit → In-house designer harus digaji setiap bulan, plus tunjangan, BPJS, dan fasilitas lain. Sedangkan layanan berbasis langganan hanya bayar biaya tetap tanpa tambahan biaya karyawan.
Fleksibilitas & Skalabilitas
Bisa Cancel Kapan Saja → Kalau workload desain menurun, Anda bisa berhenti langganan tanpa harus memikirkan pesangon atau PHK.
Akses ke Tim Profesional
Kualitas Konsisten → Desainer di mirari sudah terlatih dan punya standar kualitas tinggi.
Kecepatan Eksekusi
No Downtime → In-house designer bisa cuti atau resign, sedangkan layanan desain tetap berjalan.
Tanpa Biaya Perekrutan & Training → Hiring desainer butuh proses panjang dan biaya onboarding. Dengan mirari, Anda langsung dapat akses ke desainer berpengalaman
Beragam Keahlian → Jika butuh desain branding, UI/UX, atau motion graphics, mirari memiliki punya tim dengan skill yang lebih luas dibandingkan satu desainer in-house.
Desain Tanpa Batas → Bisa request desain sebanyak yang dibutuhkan tanpa harus memikirkan kapasitas satu orang desainer in-house.
Proses Cepat → mirari memiliki SLA (Service Level Agreement) untuk menyelesaikan desain dalam hitungan hari.
Apa Yang Kamu Dapatkan?
Harga Bulanan Tetap
Project Dashboard
SLA Desain
Hasil Terbaik
Fleksibilitas
Tanpa biaya tersembunyi! Bayar nominal yang sama setiap bulan.
Pesan dan monitor pesanan yang kamu inginkan dengan mudah!
Dapatkan hasil desain hanya dengan hitungan hari!
Hasil dari talenta terbaik di industri!
Pause atau batalkan langgananmu sesuai kebutuhan!










mirari telah dipercaya lebih dari 50 pengguna
Di mirari Design Studio, kami seperti bagian dari tim Anda, kami selalu siap membantu dengan dukungan kreatif yang fleksibel dan konsisten. Dengan langganan kami, Anda bisa mendapatkan hasil desain berkualitas dengan cepat, dikerjakan oleh desainer terbaik, dan didukung oleh teknologi AI untuk meningkatkan kreativitas.
4.8 ⭐️
50+
Pengguna Aktif
Kepuasan Pengguna